
Granit adalah salah satu batu alam terkuat yang tersedia di alam ini dan memberikan tampilan yang unik dan menarik bagi rumah anda, apakah anda pasang di teras, ruang tamu, ruang keluarga, dapur dan lain lain.
Granit memiliki ketahanan yang sangat baik terhadap berbagai jenis bahan kimia pembersih dengan efek yang sangat minimal atau sangat kecil kemungkinannya untuk menjadi rusak. Namun, Anda perlu hati-hati disaat menghilangkan adukan pasir dan semen yang sudah mengeras, karena Anda perlu menggunakan bahan kimia yang memiliki tingkat keasaman tinggi untuk menghilangkannnya.
Pada saat mengunakan zat kimia yang berkeasaman tinggi pertama-tama harus selalu menguji area kecil lalu bertahap secara perlahan ke area yang lain dengan penuh kehati-hatian sambil memperhatikan efek apa yang tidak diinginkan. Setelah semen dan pasir dihilangkan, permukaan Granit dapat dikembalikan dengan sealant dan granit polish berkualitas terbaik.
Yang Anda perlukan:
Langkah-langkah untuk menghilangkan Semen dan Pasir :
Tips tambahan dan Ide:
Salam – Depo Matrial (14 Maret 2025).
Source: dari berbagai sumber on line